Prop2GO

We've something nice for you
Please wait...

Berstandar FIFA, ini Rekomendasi Lapangan Mini Soccer Terbaik di Jakarta

Berstandar FIFA, ini Rekomendasi Lapangan Mini Soccer Terbaik di Jakarta
  1. 2GO Center Mini Soccer
    Satu-satunya lapangan Mini Soccer yang berstandar FIFA Grade A di Jakarta Barat, ini yang menjadikan lapangan 2GO Center semakin di gemari para penggemar sepakbola. Terletak di Jl. Peta Barat, Kalideres, Jakarta Barat dekat dengan kawasan bandara Soetta, Cengkareng.

    Rumput lapangan menggunakan rumput sintetis Grade-A FIFA yang dirawat dengan baik dan memiliki drainase yang sangat baik, kalau ada yang main pada saat hujan lapangan tidak akan ada genangan air, jadi dalam kondisi apapun bisa tetap bermain. selain itu juga 2GO Center Mini Soccer menyediakan Kantin & Cafe untuk para pengunjung maupun pemain.

    Untuk harga lapangan bervariatif tergantung jam mainnya dan terdapat beberapa promo selama persediaan masih ada. Untuk kamu yang ingin bertanya-tanya tentang lapangan ini bisa menguhubungi ke nomor WA 081 363636 068.
     
  2. NF Mini Soccer 
    Terletak di Jl. Muhammad Saidi, Jakarta Selatan, lapangan ini merupakan salah satu favorit warga. Kondisi lapangan yang dirawat baik membuat semangat bermain. 
     
  3. F7 Mini Soccer 
    Lapangan mini soccer di Jakarta Selatan lainnya F7 Mini Soccer yang berlokasi di TB Simatupang, Cilandak Barat, Jakarta Selatan. Lapangan ini juga pernah pakai bermain mini soccer oleh Menteri Parekraf RI Sandiaga Uno. 
     
  4. De King's Arena 
    Di Cipayung, Jakarta Timur, penggemar mini soccer tentu sudah tidak asing dengan De King's Arena.Terletak di Jl. Manunggal XVII, Lubang Buaya, Cipayung, tempat ini juga menyediakan lapangan futsal.
     
  5. Serenia Mansion Mini Soccer
    Serenia Mansion Mini Soccer juga cukup populer bagi warga Lebak Bulus, Jakarta Selatan. Terletak di Jl. Karang Tengah Raya, tempat ini juga menyediakan lapangan futsal.
  • Share